Student Living Expenses in Tokyo | Japanese Language School | Akamonkai




Biaya Hidup

Estimasi kasar ini dapat berubah tergantung dari besarnya pengeluaran pribadi Anda atau pemasukan dari kerja paruh waktu, tetapi menurut survei Japan Student Services Organization (JASSO) untuk biaya hidup pelajar asing di 2015, pelajar asing di Tokyo menghabiskan sekitar 80.000 yen per bulan (tidak termasuk biaya sekolah). Rincian: sewa tempat tinggal 33.000 yen, makan 27.000 yen, pengeluaran pribadi lainnya 7.000 yen, tagihan listrik, gas dan air 7.000 yen, dan hiburan 6.000 yen.


Menetap di Jepang butuh biaya yang tidak sedikit. Anda perlu sedikitnya 100.000 yen saat Anda tiba guna menanggung biaya hidup yang diperlukan.

  • "Rent"
    \33,000
  • "Food"
    \27,000
  • "Other personal expenses"
    \7,000
  • "Electricity, gas & water"
    \7,000
  • "Entertainment"
    \6,000

"Living expenses per month" \80,000

Mengenai pendaftaran dan pertanyaan


PAGETOP

Hubungi kami

School Calendar